Berpisah dengan EVOS, Maykids join Geek Fam untuk MPL ID S15

Spread the love

Persaingan di Posisi Jungler setelah Maykids join Geek Fam?

E Sport Trending – Setelah resmi mengumumkan perpisahannya dengan EVOS Esports. Kini Maykids dipastikan bergabung dengan Geek Fam, seperti yang di ungkapkan langsung oleh Sosial Media. Pengumuman ini sekaligus menjawab berbagai spekulasi yang sempat beredar terkait masa depan jungler tersebut menjelang MPL ID S15.

Kepastian bergabungnya Maykids dengan Geek Fam terungkap melalui sebuah video yang di unggah tersebut di channel YouTube resmi, pada Kamis (9/1).

Sebelum video ini tayang, pihak Geek Fam sempat memberi kesan bahwa Aboy akan menjadi fokus utama. Hal ini menimbulkan spekulasi di kalangan netizen, yang berpikir bahwa video tersebut akan berisi pengumuman perpisahan atau istirahatnya sang mid laner menjelang MPL ID S15, terutama setelah adanya rumor yang beredar mengenai hal tersebut.

Namun, para pendukung dapat merasa lebih tenang setelah mengetahui bahwa video tersebut untuk memperkenalkan Maykids sebagai anggota baru Geek Fams dalam persiapan menghadapi MPL ID S15. Kehadiran Maykids berharap menjadi semangat baru bagi tim dan para penggemar dalam menyongsong musim yang akan datang.

Maykids masuk Geek Fam, persaingan role Jungler makin ketat?

Pengumuman bergabungnya Maykids dengan Geek Fams ini bisa menjadi tambahan yang sangat berharga bagi tim menjelang MPL ID S15. Di sisi lain, pengumuman tersebut juga memunculkan pertanyaan besar mengenai siapa yang akan mengisi posisi jungler utama tim MPL S15.

Kepastian bergabungnya Maykids dengan Geek Fams semakin memperkuat tim dengan hadirnya dua jungler berkualitas dalam roster mereka. Selain Maykids, Geek Fams juga masih memiliki Vincentt, yang baru bergabung awal MPL ID S14, menjadikan persaingan jungler semakin sengit.

Sejauh ini, belum ada pengumuman mengenai kepastian Vincentt akan tetap bertahan atau tidak di roster Geek Fam MPL ID S15. Dengan kata lain, keduanya akan bersaing untuk memperebutkan satu tempat sebagai jungler utama tim.

Persaingan di posisi jungler setelah Maykids bergabung dengan Geek Fams tentu akan sangat menarik untuk disaksikan. Kehadiran dua pemain berkualitas ini akan mendorong masing-masing untuk terus meningkatkan performa mereka, agar tidak kehilangan kesempatan bermain di MPL ID S15. Ini akan menjadi dinamika yang seru, baik bagi tim maupun para penggemar.

Sumber : oneesports.id

Related Posts

5 Agent Valorant di Setiap Role, Cocok Untuk Pemula!

Spread the love

Spread the loveE Sport Trending – Bagi pemain baru di Valorant, memilih Agent yang tepat bisa jadi membingungkan karena setiap Agent memiliki peran dan gaya bermain yang unik. Agar lebih…

7 Rekomendasi Game Horor dalam Tema Jepang Mengerikan

Spread the love

Spread the loveE Sport Trending – Game horor asal Jepang selalu memiliki daya tarik tersendiri bagi para penggemarnya. Dengan suasana mencekam, unsur supranatural, serta cerita psikologis yang menggugah emosi, semuanya jadi…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You Missed

5 Agent Valorant di Setiap Role, Cocok Untuk Pemula!

5 Agent Valorant di Setiap Role, Cocok Untuk Pemula!

7 Rekomendasi Game Horor dalam Tema Jepang Mengerikan

7 Rekomendasi Game Horor dalam Tema Jepang Mengerikan

Dominator Esports Dihadiri AAA Clan usai Juara!

Dominator Esports Dihadiri AAA Clan usai Juara!

7 Hero Paling Lemah Mobile Legends di Meta Sekarang

7 Hero Paling Lemah Mobile Legends di Meta Sekarang

Kunci Kemenangan ONIC PH ketika melawan RRQ Hoshi

Kunci Kemenangan ONIC PH ketika melawan RRQ Hoshi

Tiket Nonton MPL MY Harus Bayar, Contohin ID & PH

Tiket Nonton MPL MY Harus Bayar, Contohin ID & PH